Hei Peserta Kursus Jahit Bordir Pemula, Ini Cara Agar Lapakmu Tetap Laku di Tengah Kerasnya Dunia Maya!

Hei Peserta Kursus Jahit Bordir Pemula, Ini Cara Agar Lapakmu Tetap Laku di Tengah Kerasnya Dunia Maya!


1. Jika kamu belum punya banyak modal, sistem preorder (PO) bisa menjadi strategi yang handal
2. Tak semua produk bisa laris dijual. Produk yang brilian haruslah unik, spesifik, mudah kamu cari di lingkungan sekitar tetapi langka di pasaran!
3. Kalau produk yang kamu punya terlalu “biasa”, akali dengan bungkusan atau gimmick untuk menambah nilainya
4. Kamu tak harus punya barang dagangannya dulu. Potret saja barang di toko (fisik) dan unggah ke lapakmu.
5. Jangan pelit untuk berbagi pada calon pembeli. Salah satu caranya? Dengan memotong harga produk alias promosi.
6. Dunia maya adalah hutan belantara. Lebih dari forum online atau media sosial, website e-commerce bisa membantumu menemukan bagian hutan yang tersubur dan kaya.
7. Jangan salah, para pemilik lapak tak melulu individualis. Mereka juga punya komunitas yang bisa kamu ikuti untuk menambah pengetahuanmu
8. Zaman ini bukan hanya penjual yang dituntut kreatif, penipu pun juga. Menghafal modus-modus penipuan sangat penting agar usahamu tak sia-sia


#jahitku #jahit #kursusjahitjogja #jogja
LihatTutupKomentar